INDAHNYA BERMAIN SEPEDA VIXI

orang sedang bermain sepeda vixi
Pada dasarnya dulu itu medan sangat terkenal dengan kota bebas polusi karena sebagian besarnya masyaratkatnya berkendara menggunakan sepeda tapi pada tahun 2011 ini sebagian masyarakat medan sudah memakai sepeda motor dan mobil sudah jarang sekali kita jumpai masyarakat medan memakai sepeda walau pun itu ada hanya 1 dan 2 orang.
            Namun pada tahum 2011 ini ada ternd sepeda yang sangat baru dan lucu yang bisa memikat penggunanya maupun itu di kalangan remaja atau pun di kalangan orang tua tapi sepeda ini sering di main kan oleh para anak remaja medan dan sepeda tersebut bisa disebut juga dengan sepeda vixi. Kenapa sepeda ini sangat bisa memikat hati para pengguna ?? Karena setiap membeli sepeda vixi ini kita dapat memilih warna kita suka maka dari itu banyak yang sangat menyukai sepeda vixi ini.

            Di medan sekarang sudah banyak sekarang pengguna sepeda vixi, pengguna sepeda ini banyak kita temui pada saat hari libur dimana semua para pengguna sepeda vixi berkumpul di lapangan merdeka medan untuk melakukan roadshow ke beberapa tempat di medan.

Trend bersepeda ini sangat baik untuk mengurangi polusi diperkotaan. Dengan menghabiskan waktu satu atau dua jam sehari dengan mengayuh viksi ke kampus ataupun ke tempat kerja berarti pengguna sepeda telah mengurangi penggunaan bensn (bahan bakar fosil) untuk kendaraan bermotor sebanyak satu sampai dua liter.
Efek samping lainnya adalah kesehatan. Dengan menggunakan sepeda di tempat-tempat yang sejuk selama tiga puluh sampai satu jam, seorang pengguna sepeda telah  menghemat uangnya untuk biaya fitnes/tempat kebugaran. Mengeluarkan keringat akibat mengayuh sepeda sama artinya dengan berolahraga ringan seperti senam atau jogging. Hal ini baik untuk memperlancar peredaran darah oksigen didalam tubuh.
Selain efek yang jelas pada fisik, bersepeda juga melatih mental untuk bersabar, merefresh pikiran, dan mengajarkan seseorang untuk memahami sebuah proses dan kerja keras. Jal ini tersirat dalam setiap kayuhan sepeda, tanjakan-turunan yang dilewati pengguna sepeda ataupun kerikil tajam yang kerap menghalangi ban sepeda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar